Pesawat Luar Angkasa Yang Pulang Ke Bumi

Diposting oleh LIFE NOTES

Apakah anda membaca koran Jawa Pos edisi 14 Desember 20008Photobucket, kalau pernah anda pasti tahu berita satu ini. Pesawat Ulang Alik Endeavour telah pulang ke Bumi dengan selamat. Misi dari burung besi tersebut ialah menambah kapasitas ruang stasiun ruang angkasa, uji coba mesin pendaur ulang, dan spacewalk.
Singkat kata, pesawat Endeavour tersebut membawa 7 liter cairan hasil daur ulang turut terangkut ke Bumi. Di luar angkasa para awak pesawat memasang alat pendaur ulang cairan, termasuk urine dan keringat menjadi layak minum.
Jum’at (12/12) pesawat itu tiba di Bumi dan diangkut oleh pesawat Boeing 747 ke Florida.
Pertanyaanya, kapan ya Indonesia dapat meluncurkan pesawat ulang alik buatan dalam negeri keluar angkasa? Mudah-mudahan generasi penerus ini dapat mewujudkan mimpi tersebutfufufu with glasses. (and)

0 komentar:

Posting Komentar